Kamis, 03 November 2011

Sahabat

Sahabat,
adalah orang yang mampu mengerti kita.
Itu adalah sahabat yang baik.

Memang tak ada seorang pun kecuali Tuhan yang benar-benar mengetahui serta memahami apa yang kita rasakan.
Setidaknya sahabat tau benar apa yang sedang kita alami dan rasakan.
Dan sahabat yang baik akan peka terhadap sahabatnya,
tak perlu untuk diceritakan ataupun diberitahu tentang apa yang dirasa.
Karena sahabat yang baik akan mengetahui melalui mata, gerak-gerik bibir, serta perubahan sikap seorang sahabatnya.
Dan sahabat yang baik pun tidak akan menusuk dari belakang sahabatnya dalam hal apapun.
Tidak menganggap sahabatnya saingan ataupun lawan tetapi sebagai penyemangat dan pembanding untuk menjadi lebih baik .

Perbedaan sifat dalam persahabatan merupakan hal yang membuat persahabatan menjadi lebih berwarna.
Dan pertengkaran pun dapat membuat hubungan persahabatan menjadi lebih erat .
Komunikasi yang baik, saling pengertian dibutuhkan untuk membuat hubungan persahabatan lebih kokoh.

Thank you my best friends.
You have made my life more colorful.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar